Istilah Perbankan yang Wajib Diketahui Para Pebisnis! – Dalam dunia bisnis, pengetahuan tentang istilah perbankan sangatlah penting untuk diketahui. Istilah-istilah perbankan ini menggambarkan berbagai konsep dan proses yang terlibat dalam mengelola keuangan bisnis Anda. Untuk membantu Anda dalam memahami dunia perbankan, berikut ini adalah 10 istilah perbankan yang wajib diketahui para pebisnis. 10 Istilah Perbankan …
Tag: bank
Bunga Bank : Pengertian, Jenis, Fungsi, dan Manfaatnya
Bunga Bank : Pengertian, Jenis, Fungsi, dan Manfaatnya – Bunga bank adalah istilah dalam dunia perbankan yang cukup populer diketahui oleh masyarakat. Istilah ini merujuk pada sebuah bentuk balas jasa yang diberikan bank kepada nasabahnya. Namun, bisa diartikan berbeda tergantung dari sudut pandangnya. Dalam hal ini, sudut pandang yang dimaksud berkaitan dengan pembagian dari jenis …
Perbedaan Bank Umum dan BPR yang Harus Anda Ketahui
Perbedaan Bank Umum dan BPR yang Harus Anda Ketahui – Dalam dunia perbankan terdapat beberapa jenis bank, namun sudahkah Anda mengetahui perbedaan bank umum dan bpr? Sebelumnya lembaga keuangan ataupun BUMN keuangan berperan yang penting dalam perekonomian serta menyalurkan dana masyarakat. Selain itu, bank juga berfungsi sebagai penunjang pembangunan nasional sebagai bentuk pemerataan pembangunan, pertumbuhan …
Perbedaan Giro dan Tabungan, Sudah Tahu Belum?
Perbedaan Giro dan Tabungan, Sudah Tahu Belum? – Konsep giro dan tabungan seringkali dilihat sebagai dua hal yang serupa. Padahal Anda perlu tahu bahwa kedua hal ini memiliki perbedaan yang kentara. Perbedaan giro dan tabungan perlu dipahami agar Anda memiliki pengetahuan yang cukup untuk membedakan keduanya dan tahu mana yang cocok untuk kebutuhan Anda. Nah, …